Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2020

Upgrade TexLive di Sylvia (2)

Gambar
Kini Sarah sudah berganti Sylvia yang sekalian mau diupgrade sekalian agar bisa mendapatkan TexLive versi terbaru. Proses untuk melakukan upgrade dari LinuxMint 18.3 ke LinuxMint 19 menyediakan tools bernama mintupgrade untuk mempermudahnya. $ sudo apt install mintupgrade   $ mintupgrade check Ternyata sempat ada error, ! ERROR: Please set up system snapshots. If anything goes wrong  with the upgrade, snapshots will allow you to restore your  operating system. Install and configure Timeshift,  and create a snapshot before proceeding with the upgrade. !! Exiting. Karena males bikinnya maka sambil berdoa semoga lancar saja, skip check snapshot dengan perintah ini, $ sudo touch /etc/timeshift.json $ mintupgrade download   $ mintupgrade upgrade Kembali ada error saat proses upgrade dpkg: error processing package gconf2 (--configure): dependency problems - leaving triggers unprocessed Namun sepertinya sudah bisa ditangani oleh tool, pilih OK saja, masukin passwor

Upgrade Texlive di Sarah (1)

Gambar
Wow sudah 9 tahun tidak nulis di blog ini. Sekarang sudah ngak make Debian lagi karena alasan usia yang tidak lagi mudah hehehehe. Namun demikian tetap turunan dari Debian yang saya pake.  Saat ini distro yang saya gunakan adalah : RELEASE=18 CODENAME=sarah EDITION="Cinnamon 64-bit" DESCRIPTION="Linux Mint 18 Sarah" Alasan berganti distro dari Debian ke LinuxMint lebih kepraktisan saja. Saat ini sudah jarang sekali menggunakan terminal, sudah tidak diberi tanggung jawab untuk mengelola server :D. Penggunaan Linuxnya juga secara umum masih sama yakni hanya buat nulis saja make LaTeX dan sekarang kadang-kadang make Openshoot buat edit video. Laptop yang dipakai juga tidak terlalu update bahkan baterenya dah mati dan untuk menghidupkannya harus terus terhubung ke colokan listrik :D. Sekarang saat make LaTeX seringkali menemukan masalah dan kemudian mencari solusinya via googling. Terkadang problemnya sama namun lupa kembali bagaimana me resolve proble